Cara Mengukur Transformator Dengan Multimeter
Transformator adalah komponen elektronika yang bekerja pada tegangan kerja yang tinggi sehingga seringkali mengalami kerusakan. Kerusakan pada transformator akan menyebabkan rangkaian atau peralatan elektronika tidak akan bekerja sama sekali. Kenapa demikian? Karena kalau komponen ini rusak maka komponen yang lainnya tidak akan mendapatkan arus atau tegangan listrik. Untuk mengetahui kerusakan pada transformator dapat kita lakukan dengan cara pengukuran menggunakan multimeter. Adapun cara pengukurannya dapat dilakukan dengan dua cara yaitu dengan diberi tegangan listrik dan tanpa diberikan tegangan listrik. Kita dapat melakukan salah satu dari dua cara di atas untuk memastikan apakah tranformator mengalami kerusakan atau tidak. Berikut ini akan dijelaskan masing-masing cara di atas.
Cara mengukur trafo yang diberi tegangan listrik
- Hubungkan trafo ke sumber listrik (pastikan semua sambungan aman dan tersambung dengan baik).
- Atur posisi switch multimeter pada posisi volt AC, karena tegangan yang akan kita ukur adalah tegangan AC. Untuk menjaga keamanan alat ukur set posisi switch pada tegangan yang lebih tinggi dari tegangan perkiraan dan tegangan PLN. Untuk mengukur bagian primer atur posisi volt Ac pada 500 atau 250.
- Cara pengukuran dapat dilakukan dari output dan dapat juga dari input. Pada contoh ini kita akan memulai pengecekan dari input. Awalilah dengan mengukur tegangan di kontak listrik.
- Setelah yakin kontak listrik ada tegangan, lakukan pengecekan pada bagian primer trafo. (Karena tegangan ac, maka tidak apa apa posisi tesled terbalik antara warna hitam dan merahnya).
- Jika pada primer ada tegangan, lanjutkan dengan melakukan pengukuran pada bagian sekunder. Jika tidak ada tegangan berarti kabel penghubung kontak dan trafo tidak bagus.
- Lakukan pengukuran tegangan pada bagian sekunder. Jangan lupa turunkan posisi ac volt ketegangan yang lebih mendekati tegangan yang tertulis pada bagian sekunder tapi usahakan di atasnya. jika ada tegangan berarti trafo dalam keadaan baik, sebaliknya jika tidak ada tegangan berarti trafo sudah rusak.
- Walaupun tegangan di output sudah ada, perlu juga untuk mengukur tegangan dengan body atau casisnya untuk memastikan tidak terjadi korsleting.
Cara mengukur trafo tanpa tegangan listrik
- Pastikan kabel tesled dalam keadaan baik dan terhubung sempurna ke multimeter.
- Atur posisi switch pada pasisi ohm meter. Pengalinya bisa diatur pada posisi 1 k atau 100 x.
- Hubungkan tesled pada bagian primer trafo (tidak apa apa terbalik). Jika jarum meter bergerak berarti masih bagus (sementara). Jika tidak bergerak berarti lilitan sudah putus.
- Lakukan pengukuran pada bagian sekunder dengan cara yang sama. Jika bergerak berarti bagus dan jika diam berarti sudah putus.
- Lakukan pengukuran pada bagian primer dan sekunder secara bersamaan untuk memastikan tidak ada korsleting antara bagian primer dan sekunder. Jika jarum bergerak berarti trafo sudah rusak (korslet) jika diam berarti trafo dalam keadaan bagus.
- Dengan cara yang sama juga laukan pengukuran dari bagian primer/sekunder ke casis atau bodi. Jika bergerak berarti korslet jika diam berarti bagus
Demikian cara melakukan pengukuran trafo dengan menggunakan multimeter semoga ada manfaatnya. Jika bermanfaat silahkan di share dan jika ada kekurangan dan kesalahan silahkan diberi masukan.
Enter your comment...bos tolong dibantu gimana cara mengetahui tegangan dikaki trafo yg tidak ada tulisannya?trims
ReplyDeletepertama hubungkan bagian primer ke tegagan listrik PLN, Kemudian lakukan pengukuran bagian sekunder dengan menggunakan volt ac meter, usahankan skalanya yang paling besar dulu, kemudian perlahan diturunkan sesuai keadaan tegangan yang terukur sampai tegangannya mudah kita baca pada alat ukur
DeleteBg saya mau tanya ni....saya bekerja d sebuah perusahan saya d bagian kelistrikan saya tidak tahu membedakan trafo up dan down....apakah ada kode yg membedakan nya sekian terima ksih
DeleteBang mau tanya trafo CT 5a pnya saya ketika di cek pake multi pada jalan semua tapi ketika bagian primer ci beri tegangan 220 listrik lsg redup dan biasanya lsg mati listrik kira2 dapat dipastikan ga trafo saya itu rusak ? Mohon jawabannya trims
DeleteSaya jg punya trafo copotan ups 600 va,tapi ga ada tulisan.disatu sisi punya 3 kabel 1warna merah dan hitam ada 2,1 ke aki warna merah dan warna hitam semua ke body ups.
ReplyDeleteDisisi lain ada 7 kabel
Pertanyaanya saya cara ngecek input gimana ya soalnya ke 7 kabek pakai soket.
Terima kasih
rencananya itu trafo mau dijadikan apa mas? pertama mas ukur aja dulu kabel yang tiga itu (prediksi saya itu adalah yang terhubung ke pln, kenapa tiga mungkin yang satu untuk tegangan 110 volt dan satu lagi 220 volt, tapi ini baru prediksi ya, untuk pastinya bagusnya diukur pakai ohm meter untuk melihat nilai tahanannya) yang tahannya lebih besar untuk 220 dan yang lebih kecil 110. untuk kabil yang lainnya bisa jadi punya banyak jenis tegangan (bisa mas pastikan dengan cara mengukur menggunakan ohm meter dulu untuk membedakan besar nilai tahannanya.)kalau nanti sudah yakin gunakan saja langsung tes pakai tegangan listrik (gunakan volt meter skala ac). tapi pastikan dulu trafonya dalam keadaan rusak dengan cara ukur ohm meter tidak terjadi hubung singkat ke bodi atau antara primer dan sekunder
Deleteralat mas...pastikan dulu trafo dalam keadaan baik mas...kalau rusak untuk apa lagi digunakan
DeleteTerima kasih banyak om atas penjelasannya,kemarin mau ngecek kebetulan multitester lagi rusak.
ReplyDeleteTrafo rencana mau dibuat cas aki.
ok mas semoga sukses
Deletemas mau tnya,saya punya travo copotan ada kabel 4 warna untuk inputnya,merah hitam,kuning hijau,kira2 yg mana ya yg tegangan 220v nya?
ReplyDeleteyang paling besar tahanannya mas...ukur dengan menggunakan ohm meter
Deletemas mau tnya,saya punya travo copotan ada kabel 4 warna untuk inputnya,merah hitam,kuning hijau,kira2 yg mana ya yg tegangan 220v nya?
ReplyDeletemaaf bak salvia, sebelumnya trafo ini diambil dari peralatan apa ya? perkiraan saya jika hitam ada di pinggir (titik awal) maka warna yang lain biasanya digunakan untuk step berbagai macam tegangan masukan. tapi setau saya tegangan masukan umumnya di kita hanya 110 volt dan 220 volt. artinya seharusnya hanya ada tiga macam kabel...(tapi bisa saja ada yang membuat untuk tegangan 240 volt) saran saya sebaiknya mbak ukur saja menggunakan ohm meter (jadikan warna hitam titik acuan) dan cari nilai tahanan yang paling besar dan gunakan itu untuk tegangan 220 volt (saya fikir itu lebih aman). kemudian lakukan/hubungkan ke sumber tegangan dan ukur tegangan keluarnya kira2 berapa tegangan keluarnya (apakah sesuai kebutuhan). saran saya pastikan dulu antara bagian primer dan sekundernya (bisa gunakan ohm meter)
DeletePermisi om cara ngukur 0 volt sm (..)volt gmn!? Soalx saya pux toroid kabelx xuman 4 input ac dan output..makasih sebelumx atas jawabannya om...
ReplyDeletebentuk toroidnya kek gimana ya mas...untuk amannya lebih bagus mas cari dulu salah satu titik acuan (biasanya warna hitam) kemudian ukur semua tahanan terhadap masing masing kabel input ac...untuk memastikan aman cari dulu yang paling besar tahanannya...
DeletePermisi mas..mohon bantuane..saya juga punya trafo copotan ups saru sisi ada 4kabel(kabel besar)..saya cek pake multitester semua nya saling terhubung..sisi satunya ada 5 kabel(lebih kecil)..pertanyaan saya kabel yang ke pln (input) yang mana mas ya?
ReplyDeletekang ke pln yang besar mas...prinsipnya trafokan menurunkan tegangan...jadi yang paling besar tahannanya pasti kumparan primer (lilitan kawat lebih banyak)
DeleteSaya beli trafo bekas buatan malaysia. Untuk cek voltase output (8,12,18,25, & 32) gimana? Soalnya tidak ada tulisan spt yg di toko2 itu. Terima kasih sebelumnya
ReplyDeletesama aja cara ngukurnya mas..hubungkan bagian primer ke pln, kemudian ukur bagian sekunder menggunakan volt meter ac. gunakan terlebih dahulu skala yang lebih tinggi untuk keamanan alat ukur kemudian turunkan perlahan2 skalanya pada skala 50 volt ac dan seterusnya. kalau dengan skala 50 saja sudah bisa dibaca tegangannya, tak perlu diturunkan lagi skalanya mas
DeleteDengan masalah yg sama... Trs low ingin mengetahui titik 0 dari volt out gimana ya Om....???
DeleteSaya punya travo 10 ampere bekas power suplay dc dan ac yg sebelah kiri ada 6 titik tempat kabel, yg sebelah kanan bagian atas ada 4 titik bagian bawah ada 4 titik jg...yg jd masalah sy gak tahu mana kabel primer dan sekundernya travo gundul / gak ada keteranganya?....gmn cara mengetahui titik untuk arus listrik 0 volt dan 220 volt ?.....
ReplyDeletepertama yang harus dipahami kalau trafo penurun tegangan pasti kumparan yang paling besar tahanannya (karena lilitannya lebih banyak, bisa dilihat artikel tentang trafo) merupakan kumparan primer yang akan dihubungkan ke pln. untuk masalah 0 volt atau 220 volt tak jadi soal kalau terbalik mas..karena ac tidak ada positif negatifnya. yang penting pastikan kumparan terbesar tahanannya untuk primer (pln) dan yang kecil hambatannya untuk sekunder (bisa saja untuk berbagai ukuran tegangan keluaran.
DeleteBgi wa mas ada trafo yg botak gk tau tegangannya berapa
ReplyDeleteLagpulak gk tau gunakan tester juga
solusinya mas harus baca dulu artikel lainnya yang berkaitan dengan trafo dan cara mengukurnya mas..saya sudah posting beberapa artikel mengenai trafo dan alat ukurnnya
DeleteMas admin saya mau tanya saya ada travo copotan n sblh ada 4 kabel warnanya hitam merah abu2 hijau sblhnya ada 5 kuning hitam kuning biru biru trus dibawah 5 iu ada 2 warnanya hitam sama merah iu lok ngecek volt nya gmn
ReplyDeletepertama mas pastikan dulu trafo tersebut sebelumnya difungsikan untuk apa..apakah untuk penurun tegangan atau penaik tegangan (pastikan trafo sebelumnya digunakan pada alat apa). kemudian ukur hambatan masing - masing kabel yang ada. kalau trafo penurun tegangan berarti hambatan yang paling besar adalah bagian primer yang harus dihubungkan ke pln, hambatan yang paling kecil berarti untuk bagian sekunder
DeleteBg bagaimana membedakan trafo up dan down
ReplyDeletecara membedakannya kalau UP lilitan sekunder lebih banyak dari lilitan primer, artinya kalau kita ukur dengan ohm meter nilai hambatan lilitan sekunder akan lebih besar dari hambatan lilitan primer. begitu juga kalau kita ukur menggunakan tegangan, maka ketika kita ukur dengan volt meter akan terlihat tegangan sekunder akan lebih tinggi dari tegangan primer. begitu juga sebaliknya dengan trafo down (kebalikan dari trafo up)
DeleteBg jika pada trafo ada tegangan/ arus masuk,dan pada out tidak ada tegangan/arus keluar ap masalah nya...jenis trafo ideal sederhana 3 fase
ReplyDeletekalau trafo pada outputnya tidak keluar tegangan ataupun arus listrik, padahal pada inputnya sudah dihubungkan pada jala2 listrik (pastikan kabel tidak ada yang putus), maka dapat dipastikan pada kumparan sekunder sudah terjadi kerusakan (terbakar atau putus). untuk memastikannya silahkan ukur dengan menggunakan skala ohm meter, jika jarum meter pada bagian sekunder tersebut, jika jarum tidak bergerak berarti kumparan sudah putus
Deletepermisi bang ..saya ada travo pada bagian output nya ada 6 kabel urutannya biru hitam merah putih hitam putih setelah di cek semua kabel ada arus listrik dan bila di ukur pake tester hitam dan putih 15v, putih dan putih 30v. begitu juga dgn warna yg lain volt nya smakin besar saya bingung bang yg mana nol nya.
ReplyDeleteSaya punya trafo bekas orari primernya 4 dan sekundernya 2 pertanyaan saya gimana cara bedakan yg input plus dan min soalnya mau di buat cas aki
ReplyDeleteSaya punya trafo bekas orari primernya 4 dan sekundernya 2 pertanyaan saya gimana cara bedakan yg input plus dan min soalnya mau di buat cas aki
ReplyDeleteMas saya pnya trafo cpotan dr dvd sony merknya bando malaysia,mau aku buat cas aki bisa gak,trus caranya gmn mas
ReplyDeleteMas mohon info nya...saya punya trafo bekas Pa,pin di bagian sekundernya ada 5 pin.sedangkan di jajaran pin sekundernya tidak ada tulisan volt nya.jadi bagaimana cara mengetahui Output sekundernya?
ReplyDeleteMas mohon info nya...saya punya trafo bekas Pa,pin di bagian sekundernya ada 5 pin.sedangkan di jajaran pin sekundernya tidak ada tulisan volt nya.jadi bagaimana cara mengetahui Output sekundernya?
ReplyDeleteMas mohon info nya...saya punya trafo bekas Pa,pin di bagian sekundernya ada 5 pin.sedangkan di jajaran pin sekundernya tidak ada tulisan volt nya.jadi bagaimana cara mengetahui Output sekundernya?
ReplyDeleteMaaf saya mau tanya saya punya trafo copotan dari UPS sisi pertama 2 kabel merah dan biru awalnya terhubung dihetsing dan kabelnya gede,sisi yg kedua kabel lebih kecil ada 3 hitam kuning biru,kira2 itu trafo jenis apa?kalo CT yang manakah CTnya kalo bukan yang mana O nya...mohon pencerahanya suhu
ReplyDeleteMohon pencerahannya. Sy punya trafo aki copotan. Bagian sekunder diukur dgn multiteater 10k, menunjukan 0ohm apakah rusak?
ReplyDeleteUtk primer 5ohm.
Adalamualaikum. Misi saya mau nany cara nyambung arus pln ke trapo 17 kaki
ReplyDeletesakarya
ReplyDeletedüzce
çankırı
sivas
elazığ
QİBPYG
görüntülüshow
ReplyDeleteücretli show
TTBL
https://titandijital.com.tr/
ReplyDeletemersin parça eşya taşıma
osmaniye parça eşya taşıma
kırklareli parça eşya taşıma
tokat parça eşya taşıma
K75T
DC449
ReplyDeleteÜnye Evden Eve Nakliyat
Tokat Şehirler Arası Nakliyat
Ardahan Parça Eşya Taşıma
Karabük Evden Eve Nakliyat
Ünye Oto Lastik
Uşak Lojistik
Bingöl Şehirler Arası Nakliyat
İzmir Evden Eve Nakliyat
Karaman Parça Eşya Taşıma
A1D86
ReplyDeleteUşak Parça Eşya Taşıma
Erzincan Evden Eve Nakliyat
Keçiören Fayans Ustası
Kütahya Evden Eve Nakliyat
Rize Lojistik
Karabük Evden Eve Nakliyat
Giresun Şehir İçi Nakliyat
Kayseri Şehirler Arası Nakliyat
Nevşehir Lojistik
53346
ReplyDeleteSivas Şehir İçi Nakliyat
Bartın Şehir İçi Nakliyat
Bursa Lojistik
Mersin Şehirler Arası Nakliyat
Kastamonu Parça Eşya Taşıma
Tesla Coin Hangi Borsada
Erzurum Parça Eşya Taşıma
Isparta Evden Eve Nakliyat
Ünye Organizasyon
6C24E
ReplyDeleteBitcoin Çıkarma Siteleri
Facebook Takipçi Hilesi
Mith Coin Hangi Borsada
Youtube Abone Satın Al
Dlive Takipçi Hilesi
Bee Coin Hangi Borsada
Xcn Coin Hangi Borsada
Twitter Takipçi Satın Al
Sohbet
922DB
ReplyDeleteRaca Coin Hangi Borsada
Tesla Coin Hangi Borsada
Kripto Para Nasıl Üretilir
Bee Coin Hangi Borsada
Dxgm Coin Hangi Borsada
Facebook Beğeni Hilesi
Mith Coin Hangi Borsada
Bitcoin Nasıl Alınır
Bitcoin Nasıl Üretilir
18E86
ReplyDeletebitexen
paribu
binance referans kimliği nedir
binance
sohbet canlı
bitget
https://toptansatinal.com/
bitexen
mercatox
55006
ReplyDeletecanlı sohbet ücretsiz
bitcoin nasıl kazanılır
toptan mum
en güvenilir kripto borsası
bitcoin seans saatleri
papaya
filtre kağıdı
referans kodu binance
referans kimliği nedir
F7CA0
ReplyDeletegate io
kripto para haram mı
kaldıraç ne demek
binance referans kimliği
kripto telegram grupları
bkex
kripto para nasıl alınır
kucoin
kraken
7D4EC
ReplyDeletecointiger
bitcoin nasıl oynanır
referans kimliği nedir
telegram kripto kanalları
bitmex
btcturk
kripto para telegram grupları
paribu
gate io
ADB1B
ReplyDeletehttps://toptansatinal.com/
filtre kağıdı
bitcoin ne zaman yükselir
bitexen
binance
btcturk
kredi kartı ile kripto para alma
sohbet canlı
probit
FCB69
ReplyDeletegörüntülü şov whatsapp numarası
05EE0
ReplyDeletewhatsapp görüntülü şov
05B48
ReplyDeletegörüntülü show
1D2AD
ReplyDeletewhatsapp görüntülü show