Soal-Soal latihan Gerak Lurus Berubah Beraturan (GLBB)
Sebelum mempelajari soal-soal latihan gerak lurus berubah beraturan ini, diharapkan terlebih dahulu untuk membaca dan memahami materi tentang gerak lurus berubah beraturan. Dengan memahami konsep dasar dari gerak lurus berubah beraturan ini akan memudahkan kia dalam mempelajari penyelesaian soal-soal glbb berikut.
Soal 1
Diketahui sebuah benda bergerak dengan kecepatan 5 meter/detik. Benda ini kemudian mengalami pertambahan kecepatan (percepatan) sebesar 2 meter/detik. Hitunglah berapa kecepatan dan jarak yang telah ditempuhnya dalam waktu 2 detik.
Penyelesaian:
Dik:
So = 0
Vo = 5 m/s
a = 2 m/s2
t = 2 s
Dit:
A. V ?
B. S ?
Jawab:
A. V = Vo + a.t
= 5 + 2.2
= 9 meter/detik
B. S = So + Vo . t + 1/2 . a . t2
= 0 + 5.2 + 0.5 . 2 . 22
= 10 + 4
=14 m
Soal 2
Sebuah mobil diketahui mulamula bergerak dengan kecepatan 10 meter/detik. Mobil ini kemudian berhenti dalam waktu 2 detik setelah direm secara tibatiba. Berapakah perlambatan yang dialami mobil tersebut? Setelah berapa meterkah mobil tersebut berhenti (mulai dari saat di rem)?
Penyelesaian:
Dik :
So = 0
V0 = 10 m/detik
V = 0 (karena mobil berhenti)
t = 2 detik
Dit :
A. Perlambatan (a) ?
B. Jarak (s) mulai saat di rem sampai berhenti?
Jawab :
A.
Vt = Vo + a.t
0 = 10 + a.2
- 2.a= 10
a = -5 m/s2
B.
S = So + Vo . t + 1/2 . a . t2
= 0 + 10.2 + 0.5 . -5. 22
= 0 + 20 + (-10)
= 10 meter
Soal 3
Hitunglah percepatan yang dialami sebuah benda yang pada awalnya diam, kemudian dalam waktu 5 detik dapat menempuh jarak 25 meter!
Penyelesaian:
Dik :
So = 0
V0 = 0 (karena awalnya benda tersebut dalam keadaan diam)
t = 5 detik
S = 25 meter
Dit :
Percepatan (a) yang dialami benda?
Jawab :
S = So + Vo . t + 1/2 . a . t2
25 = 0 + 0. 5 + 0.5 . a. 52
25 = 12,5. a
a = 2 m/s2
Soal 4
Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan 20 m/s. Setelah menempuh jarak sejauh 480 meter kecepatannya menjadi 12 m/s. Hitunglah perlambatan yang dialami mobil tersebut dan berapakah waktu yang diperlukan sampai menempuh jarak 480 m tersebut!
Penyelesaian:
Dik :
So = 0
V0 = 20 m/s
V = 12 m/s
S = 480 meter
Dit :
A. t?
B. a?
Jawab
Vt = Vo + a.t
12 = 20 + a.t
at= - 8
S = So + Vo . t + 1/2 . a . t2
480 = 0 + 20.t + 0.5 (at).t
480 = 20.t + 0.5 (-8).t
480 = 20t - 4t
480 = 16t
t = 480:16
t = 30 s (jawaban A)
Berikutnya masukkan ke persamaan at = - 8
a.30 = - 8
a = -4/15 m/s2 (jawaban B)
Soal 5
Sebuah mobil mula mula bergerak dengan kecepatan tetap 108 km/jam. Mobil kemudian tiba-tiba direm mendadak sehingga mengalami perlambatan sebesar 10 m/s2. Setelah berapa detikkah mobil tersebut menempuh jarak 25 meter jika dihitung sejak mobil itu direm.
Penyelesaian:
Dik :
So = 0
Vo = 108 km/jam =108.000 m / 3.600 s = 30 m/s
a = - 10 m/s2 (tanda negatif menandakan mobil mengalami perlambatan)
S = 25 m
Dit :
Waktu (t) yang diperlukan untuk menempuh jarak 25 meter sejak mulai direm?
Jawab :
S = So + Vo . t + 1/2 . a . t2
25 = 0 + 30.t + 0.5 . -10 . t2
25 = 30t - 5t2 (untuk memudahkan semuanya dibagi saja dengan 5)
5 = 6t - t2
t2 - 6t + 5 = 0
(t - 5 ) (t - 1) = 0
Di sini kita akan memperoleh dua hasil yaitu t = 1 detik dan t = 5 detik. Untuk menempuh jarak 25 meter membutuhkan waktu 1 detik
Soal 6
Sebuah benda bergerak lurus berubah beraturan. Setelah bergerak dalam waktu 10 detik, jarak yang ditempuhnya menjadi 230 meter dan kecepatannya menjadi 10.5 m/detik. Berapakah kecepatan awal dan percepatan yang dialami oleh benda tersebut?
Penyelesaian:
Dik :
So = 0
V = 10.5 m/detik
t = 10 detik
S = 230 meter
Dit :
Vo dan a?
Jawab :
Vt = Vo + a.t
10.5= Vo + a.10
Vo = 10.5 - 10a
S = So + Vo . t + 1/2 . a . t2
230 = 0 + (10.5 - 10a).10 + 0.5 .a. 102
230 = 105 - 100a + 50a
230 = 105 - 50a
50a = 105 - 230
50a = - 125
a = - 2,5 m/s2 (tanda negatif menandakan benda mengalami perlambatan)
Vo = 10.5 - 10a
= 10.5 - 10.(-2,5)
= 10.5 + 25
= 35,5 m/s
Untuk mempelajari soal soal yang berkaitan dengan gerak lurus beraturan (GLB) anda bisa melihatnya dengan mengklik kategori posting atau menu fisika.
This comment has been removed by the author.
ReplyDeleteuntuk membuktikannya silahkan di subtitusikan ke persamaan S = so + v0.t + 1/2 a.t.t(t kuadrat). maka jika t diambil 1 detik maka benarlah jarak yang ditempuh sebesar 25 meter.
Deletebang ane saranin , sama kali (.)nya di bedain XD agar keder klo sama
ReplyDelete*agak
Deletesakarya
ReplyDeleteyalova
elazığ
van
kilis
C4NES0
https://titandijital.com.tr/
ReplyDeletekütahya parça eşya taşıma
siirt parça eşya taşıma
tekirdağ parça eşya taşıma
adana parça eşya taşıma
84İ
B8294
ReplyDeleteAmasya Evden Eve Nakliyat
Samsun Lojistik
Çanakkale Lojistik
Muş Lojistik
Eskişehir Evden Eve Nakliyat
BB6CD
ReplyDeleteÇerkezköy Koltuk Kaplama
Çerkezköy Çelik Kapı
Düzce Parça Eşya Taşıma
Urfa Parça Eşya Taşıma
Karapürçek Fayans Ustası
Btcturk Güvenilir mi
İzmir Evden Eve Nakliyat
Sivas Parça Eşya Taşıma
Ankara Parke Ustası
6BD5C
ReplyDeleteAksaray Parça Eşya Taşıma
Düzce Şehirler Arası Nakliyat
Zonguldak Şehir İçi Nakliyat
Çerkezköy Buzdolabı Tamircisi
Trabzon Parça Eşya Taşıma
Malatya Parça Eşya Taşıma
Gümüşhane Şehir İçi Nakliyat
Wabi Coin Hangi Borsada
Anc Coin Hangi Borsada
6E044
ReplyDeletecanli sohbet bedava
Muş Görüntülü Sohbet Odaları
eskişehir rastgele sohbet siteleri
istanbul bedava sohbet chat odaları
mobil sohbet
bitlis mobil sohbet siteleri
karabük canlı sohbet uygulamaları
istanbul rastgele görüntülü sohbet uygulamaları
siirt mobil sohbet odaları
34872
ReplyDeleteCoin Para Kazanma
Bitcoin Oynama
Bitcoin Nasıl Para Kazanılır
Binance Referans Kodu
Coin Üretme Siteleri
Binance Hesap Açma
Kwai Beğeni Hilesi
Bitcoin Nasıl Üretilir
Sohbet
64FD3
ReplyDeletebinance
gate io
en az komisyon alan kripto borsası
probit
bitexen
kizlarla canli sohbet
türk kripto telegram grupları
paribu
kredi kartı ile kripto para alma
F6012
ReplyDeletekripto para telegram
kraken
canli sohbet
kripto para kanalları telegram
bibox
okex
July 2024 Calendar
mexc
2024 Calendar
AFC2C
ReplyDeletematadorbet
----
----
----
----
----
----
----
----
A37A0
ReplyDeletewhatsapp görüntülü şov
87D3D
ReplyDeletewhatsapp görüntülü şov
A6CD8
ReplyDeletegörüntülü show